Apa Itu Literasi Membaca dan Numerasi di Asesmen Nasional 2021? Ini Penjelasan Lengkapnya!

By None, Selasa, 29 Desember 2020 | 14:05 WIB
Ilustrasi Ujian Nasional (ANTARA FOTO/SYAIFUL ARIF)

Pada intinya, numerasi dapat diartikan sebagai kemampuan untuk mengaplikasikan konsep bilangan dan keterampilan operasi hitung di dalam kehidupan sehari-hari misalnya di rumah, pekerjaan, dan partisipasi dalam kehidupan masyarakat dan sebagai warga negara.

Termasuk kemampuan untuk menginterpretasi informasi kuantitatif yang terdapat di sekeliling kita.

Kemampuan ini ditunjukkan dengan kenyamanan terhadap bilangan dan cakap menggunakan keterampilan matematika secara praktis untuk memenuhi tuntutan kehidupan.

Kemampuan ini juga merujuk pada apresiasi dan pemahaman informasi yang dinyatakan secara matematis, misalnya grafik, bagan, dan tabel.

(*)

Baca Juga: 8 Hal Ini Terkesan Sepele, Padahal Ampuh Buat Kurusin Badan! Apa Saja?

 

Artikel ini sudah tayang di HAI dengan judul Wajib Tau! Kenali Literasi Membaca dan Matematika Pada Asesmen Nasional 2021