2. Enggak pernah membersihkan penjepit bulu mata
Banyak orang yang enggak membersihkan penjepit bulu mata karena dianggap enggak penting.
Sama seperti alat makeup lainnya, penjepit bulu mata juga harus dibersihkan secara rutin.
Ini dikarenakan penjepit bulu mata yang kotor bisa menyebarkan bakteri, kuman, kotoran yang nantinya akan bikin mata kita jadi rentan iritasi.
Baca Juga: Menstruasi Tiba-tiba Berhenti? Waspada karena 5 Penyebab Ini!
3. Menjepit terlalu keras
Saking semangatnya pengin bulu mata kita terlihat makin cetar, kita akhirnya akan menekan terlalu keras penjepit bulu mata kita.
Alih-alih jadi lentik, bulu mata bisa jadi rontok setelahnya!
Jepit bulu mata kita dengan lembut dan dalam waktu yang singkat. Lakukan berulang-ulang hingga bulu mata kita lentik, ya!