Lakukan 5 Kebiasaan di Pagi Hari yang Bikin Kita Lebih Bahagia!

By Salsabila Putri Pertiwi, Rabu, 31 Maret 2021 | 11:40 WIB
Ilustrasi bangun pagi hari (reddit.com)

Peregangan

Stretching kaki sebelum tidur

Sebetulnya olahraga di pagi hari setelah bangun tidur adalah hal yang bagus untuk dilakukan.

Tapi enggak semua orang dapat melakukannya.

Jadi seenggaknya, lakukan peregangan ringan dan sederhana segera setelah bangun tidur agar tubuh terasa lebih segar.

 

Minum Air Putih

Minum air putih

Tubuh kita enggak mendapat asupan cairan saat tidur, sehingga kita cenderung dehidrasi saat terbangun.

Inilah alasan pentingnya kita minum air putih segera setelah bangun tidur di pagi hari.

Minum air putih juga membuat kita lebih terjaga dan siap menjalani hari.

Baca Juga: Pentingnya Kebiasaan Menghemat Air dari Rumah Lewat 5 Cara Simpel Ini