Tips dari Tasya Farasya, hindari penggunaan highlighter di bagian kulit wajah yang tampilan pori-porinya besar, ya!
Bukannya glowing natural, makeup jadi kelihatan enggak flawless!
2. Build up foundation
Ibu dari satu anak ini juga membeberkan sebisa mungkin kita mengaplikasikan foundation atau cushion setidaknya dua layer ya, girls!
Baca Juga: Kangen Teman dan Keluarga? Ini 5 Tips Silaturahmi Online Seru Saat Ramadan!
Ini akan membantu menutupi tampilan pori yang besar.
Pakailah foundation yang punya hasil akhir matte agar makeup jadi terlihat semakin flawless.
Sedikit tips lagi, jangan lupa menggunakan primer sebelum pakai complexion supaya pori-porinya bisa tersamarkan.