Tutorial Perpanjang SIM A dan C Online Lewat Aplikasi SINAR!

By Tiara Harum Pramesti, Kamis, 15 April 2021 | 10:05 WIB
Aplikasi SINAR untuk perpanjang SIM (Otomotif.kompas.com)

9. Selanjutnya kita memilih metode pengiriman, yakni diambil sendiri di Satpas yang dipilih, diambil menggunakan surat kuasa, atau menggunakan jasa pengiriman ke tempat tinggal masing-masing. 

Baca Juga: Ada SIM Milenial, Kamu Pelajar SMA Berusia 17 Tahun Bisa Daftar!

10. Terakhir lakukan pembayaran melalui virtual account BNI, dan jika SIM sudah jadi segera knfirmasi SIM telah diterima. 

Mudah dan cepat kan girls? 

Untuk saat ini aplikasi SINAR baru biaa diunduh di android saja, namun kedepannya masih akan dikembangkan untuk perangkat IOS dan lainnya. 

(*)