Kulit Sawo Matang Bisa Glowing dan Cerah, Cukup Terapkan 5 Tips Ini!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Selasa, 1 Juni 2021 | 13:10 WIB
Ilustrasi kulit sawo matang yang glowing dan cerah (cultbeauty.co.uk)

2. Serum Niacinamide + Hyaluronic Acid

Serum dengan kandungan Niacinamide akan membuat kulit tampak lebih cerah. Selain itu bisa memudarkan noda-noda di wajah, lho!

Sedangkan serum yang mengandung Hyaluronic Acid akan menghidrasi kulit lebih maksimal sehingga wajah senantiasa tampak kenyal, glowing, bercahaya.

Baca Juga: 4 Pelembap Murah Terbaik Buat Kulit Kering. Ada yang 7 Ribuan Doang!

Ilustrasi makan buah

3. Konsumsi makanan kaya antioksidan

Kulit juga butuh nutrisi dari dalam. Rajin-rajinlah mengonsumsi makanan yang kaya antioksidan, dan juga vitamin yang dibutuhkan kulit seperti vitamin A, C, E dan betakaroten.

Jangan lupa juga untuk mengonsumsi makanan yang mengandung omega 3 seperti ikan salmon, tuna, dan tenggiri. Karena omega 3 memiliki kandungan baik untuk membuat kulit tampak lebih cerah dan glowing!