Biar Stunning, Gini 4 Cara Pilih Lipstik Merah Sesuai Warna Kulit!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Jumat, 25 Juni 2021 | 17:25 WIB
Lipstik merah klasik (lifestyle.com.au)

2. Kulit medium dengan cool/neutral undertone

Lipstik warna burgundy

Warna kulit yang satu ini sebaiknya menghindari warna lipstik terlalu menyala dan kontras.

Pilih warna merah yang sedikit hint pink agar natural dan selaras dengan warna kulit.

Cocok juga pakai warna merah marun atau merah agak keunguan agar wajah setingkat lebih terang. 

Baca Juga: Manisnya Miss Supranational Slovakia 2020, Kristina Viglaska. Jagoanmu?

3. Kulit medium dengan warm undertone

Ilustrasi lipstik

Pemilik warna kuning langsat, cocok memakai merah tua maupun merah terang.

Kedua warna ini tetap hangat di kulit namun memberikan sentuhan glamor pada penampilan kita.

Biar makin kece, pilihlah jenis lipstik merah dengan hasil akhir satin biar terlihat makin fresh, ya!