Mau Wajah Cerah Merona? Coba 5 Ramuan Ajaib Ini dan Buktikan Sendiri!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Minggu, 4 Juli 2021 | 21:20 WIB
Ilustrasi wajah cerah merona alami (fashiongonerogue.com)

CewekBanget.ID - Siapa sih yang enggak pengin punya wajah cerah merona alami?

Selain mengandalkan skincare, kita juga bisa membuat ramuan dari bahan-bahan alami, lho!

Penasaran ramuan apa aja yang bisa bikin wajah jadi makin cerah? Simak di bawah ini, ya!

Tertarik untuk mencoba, girls?

Baca Juga: Bibir Sehat Merah Alami, Pakai 4 Lip Balm Belasan Ribu Ini Aja Yuk!

1. Jeruk Nipis dan Minyak Kacang Tanah

Caranya siapkan jeruk nipis dan minyak kacang tanah, lalu campurkan kedua bahan ini dengan perbandingan yang sama.

Setelah tercampur secara merata, aplikasikan pada wajah secara menyeluruh.

Diamkan selama 15 menit dan bilas dengan air hangat.

Pemakaian yang teratur bisa menghasilkan wajah cerah merona alami.

Enggak cuma itu, ramuan ini bisa mengatasi jerawat juga komedo, lho!