4. Manfaatkan madu
Madu ternyata dipercaya ampuh membersihkan bakteri yang menyumbat pori-pori dan juga mengembalikan ukuran pori-pori ke bentuk semula.
Kita bisa menggunakan madu sebagai eksfoliator alami kulit nih, girls.
Enggak cuma membersihkan pori-pori, madu juga akan membuat kulit kita jadi lebih halus dan lembut.
5. Kompres wajah pakai es batu
Cara yang satu ini memang dipercaya ampuh untuk mengecilkan pori-pori kita yang besar.
Suhu es yang dingin akan membuat pori-pori lebih rileks sehingga meminimalisir terjadinya pembengkakan atau peradangan akibat suhu udara yang panas dan lembap.
Itu tadi beberapa cara alami yang bisa kita lakukan untuk mengecilkan tampilan pori-pori besar. Semoga membantu, girls! (*)
Baca Juga: 5 Potret Menawan Miss Supranational Albania 2021, Ines Kasemi. Stunning!