CewekBanget.ID - Miss Supranational 2021 yang akan diadakan Agustus mendatang, menghadirkan banyak banget peserta dengan pesona menawan dan penuh prestasi.
Enggak terkecuali, finalis asal Kenya, Phidelia Mutunga.
Penasaran sama Miss Supranational Kenya ini? Langsung aja kepoin beberapa faktanya di bawah ini!
Baca Juga: Mustahil Mulus, 5 Kebiasaan Kecil Ini Bikin Bekas Jerawat Susah Hilang
Phidelia merupakan seorang entrepreneur dan model profesional di Kenya.
Cewek berusia 23 tahun ini bukanlah orang baru di dunia kontes kecantikan! Ia pernah mewakili daerah Kwale di Miss Tourism Kenya tahun 2018.
Baca Juga: Baju Gampang Rusak, Stop 7 Kebiasaan Menyimpan Baju di Lemari Ini!
Baru-baru ini, Phidelia harus berduka karena sang nenek meninggal dunia sebelum menyaksikan dirinya bertanding di ajang Miss Supranational 2021.
Phidelia memiliki hobi traveling dan concern banget sama isu kesehatan mental.
Apakah Phidelia merupakan salah satu jagoanmu di Miss Supranational 2021, girls? (*)
Baca Juga: Terbongkar! Kepoin Kepribadian Cewek Berdasarkan Warna Lipstik Favorit