CewekBanget.ID - Kecanggihan teknologi yang terus berkembang tentu memberikan keuntungan dan kerugiannya sendiri bagi kita sebagai pengguna.
Apa lagi berkat ditemukannya kecerdasan buatan (artificial intelligence atau AI), kini teknologi bisa menciptakan produk yang dapat bekerja layaknya manusia atau makhluk hidup sungguhan.
Salah satu hasil teknologi AI adalah deepfake, yang sayangnya banyak disalahgunakan dan merugikan orang lain.
Tapi apa sih sebetulnya deepfake itu dan manfaat sekaligus bahayanya?
Baca Juga: Pernah Dengar 'Deepfake'? Yuk Cari Tahu Pengertian dan Bahayanya Deepfake