Pemilik Kaki Lebar Paling Cocok Pakai 5 Model Heels Ini. Nyaman!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Minggu, 19 September 2021 | 16:40 WIB
ankle strap sandals (popsugar.com)

CewekBanget.ID - Punya kaki lebar memang tricky banget dalam memilih sepatu ya, girls!

Terkadang, sepatu dengan model berbeda bisa enggak pas di kaki kita padahal size-nya sama.

Apalagi kalau udah urusan memilih heels. Harus tahu banget nih model heels mana yang paling cocok dan juga bikin kaki kita nyaman!

Biar enggak salah, berikut ini model heels paling cocok buat pemilik kaki lebar. Tetap nyaman!

Baca Juga: Pakai Heels Tetap Nyaman dan Enggak Sakit, Terapkan 5 Trik Ini!

1. Wide-fit heels

wide-fit heels

Pastinya ketika memilih heels kita harus pilih yang wide-fit karena ukurannya memang sudah dikhususkan untuk kaki yang lebih lebar dan besar.

2. Wide-fit ankle boots

Ankle boots

Meskipun punya ukuran kaki yang lebih lebar, kita masih bisa tampil stylish dengan boots. Pilih model ankle boots yang wide-fit, ya!

Baca Juga: 5 Model Sepatu yang Enggak Baik Buat Kesehatan Kaki Kita. Bahaya!

3. Rounded toe heel pumps

rounded toe pump heels

Untuk yang pengin tampil classy dan simpel dengan kesan elegan, pump heels berwarna hitam model ini juga bisa dimasukkan ke dalam list nih.

 

 

4. Curve heel-mules          

heel mules

Kalau mau cari aman, heel mules berwarna gelap bisa menyiasati ukuran kaki kita yang lebar.  

5. Ankle strap sandals  

ankle strap sandals

Model alas kaki yang satu ini juga bisa digunakan bagi kita yang punya kaki lebar, pilihlah yang berwarna nude untuk ilusi ukuran kaki yang lebih kecil. (*)

Baca Juga: Jangan Asal! Ini 8 Aturan Mix & Match Sepatu dan Rok Biar Enggak Aneh