Dianggap Remeh, Ini 5 Kerugian Kalau Enggak Rutin Eksfoliasi Kulit!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Senin, 27 September 2021 | 17:05 WIB
Mengeksfoliasi kulit (pinterest.com)

2. Kulit kusam dan mengelupas

Udah bukan rahasia lagi kalau kulit yang enggak pernah dieksfoliasi bakal terlihat lebih kusam dan mengelupas.

Ini karena sel kulit mati yang menumpuk di permukaan kulit yang terlihat di kulit wajah kita!

Baca Juga: Hadir dengan 4 Varian, St Ives Face Scrub akan Bikin Wajah Halus dan Glowing!

3. Skincare enggak menyerap maksimal

Udah rajin pakai skincare ini itu tapi enggak rutin eksfoliasi sama aja bohong alias sia-sia!

Seperti yang udah disebutkan di atas, sel kulit mati yang menumpuk bisa bikin wajah kelihatan kusam hingga memicu jerawat.

Selain itu, produk skincare seperti serum dan pelembap yang kita pakai enggak akan bisa menyerap secara sempurna karena terhalang sama sel kulit mati.

Jadi, jangan harap wajah jadi cepat mulus, deh!