No Bra Day, Ini Dia Manfaat Melepaskan Bra untuk Kesehatan Payudara!

By Monika Perangin, Kamis, 14 Oktober 2021 | 15:00 WIB
Ilustrasi bra (popsci.com)

Melindungi kulit area payudara

Light padded bra

Kulit di sekitar area payudara adalah kulit yang sangat sensitif. 

Dengan kita menggunakan bra setiap hari, tandanya kita harus menempelkan/menggesekkan bahan ke kulit yang sensitif. 

Baca Juga: Dari Jamur Hingga Kanker, Ini 6 Bahaya Pakai Bra Saat Tidur!

Enggak jarang, gesekan tersebut bisa membuat kulit di area payudara kita jadi menghitam. 

Untuk itu, enggak menggunakan bra bisa melindungi kulit di area payudara.