Ketiak Hitam Bisa Cerah dalam 10 Menit, Modalnya Cuma Pakai Mentimun!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Jumat, 29 Oktober 2021 | 09:35 WIB
Ketiak hitam (firstcry.com)

Mentimun

Manfaat mentimun untuk kecantikan memang enggak perlu kita ragukan lagi.

Sayuran yang satu ini ternyata juga berguna sebagai pencerah kulit alami sehingga bisa membuat ketiak hitam kembali cerah.

Penggunaan mentimun untuk membuat ketiak hitam kembali cerah juga terbilang aman dan minim efek samping.

Baca Juga: Cerahkan Ketiak Hitam dalam 10 Hari Cuma Pakai 5 Bahan Alami Ini!

Cara mencerahkan ketiak hitam secara alami menggunakan mentimun cukup praktis dan pastinya murah banget!

Berikut caranya melansir dari Tribunnews.com:

1. Siapkan satu buah mentimun dan cuci bersih

2. Setelah itu iris lah timun dengan ukuran tebal