Fatal, Pisang Justru Enggak Boleh Dimakan Sama Golongan Darah Ini!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Sabtu, 6 November 2021 | 21:35 WIB
Ilustrasi makan buah pisang (Vyacheslav Dumchev)

Namun, bagi orang Asia yang udah terbiasa mengonsumsi buah-buahan tropis, boleh jadi pandangan tersebut enggak menimbulkan masalah.

Tapi, kalau pisang, mangga, jeruk orange atau jeruk keprok, dan pepaya terbukti benar bisa mendatangkan gangguan kesehatan, para pemilik golongan darah A lebih baik mulai membatasi konsumsi buah-buahan itu.

Selain empat buah tadi, para pemilik golongan darah A juga disarankan untuk mewaspadai buah-buahan yang berkadar air rendah, seperti: nangka, durian, dan cempedak.

Buah-buahan itu dijelaskan pada umumnya kaya lektin yang bisa berpotensi mengganggu sistem pencernaan pemilik golongan darah A.

Supaya enggak menganggu sistem pencernaan, alangkah lebih baiknya enggak mengonsumsi pisang dan buah-buahan di atas secara berlebihan bagi pemilik golongan darah A ya, girls!

(*)

Baca Juga: Bikin Kaget! Cukup Makan 2 Pisang Tiap Hari dan Rasakan 7 Manfaat Ini!