Pengin Menahan Lapar? Konsumsi Dulu Telur dan 4 Makanan Ini!

By Salsabila Putri Pertiwi, Senin, 15 November 2021 | 18:45 WIB
Ilustrasi lapar (foto: soompi.com)

Dark Chocolate

Kalau kita lapardark chocolate bisa membantu kita untuk mengganjal perut, lho.

Rupanya dark chocolate dapat menahan keinginan kita untuk mengonsumsi makanan manis dan asin.

Hal ini dapat menekan nafsu makan kita juga.

 

Telur Rebus

Telur rebus mengandung protein yang tinggi sekaligus lemak yang rendah.

Makanya, mengonsumsi telur rebus untuk mengenyangkan perut itu pas banget.

Kita jadi enggak mudah lapar setelah menyantap telur rebus untuk mengganjal perut.

 

(*)