Jerawat Bruntusan di Dahi Lenyap Sekejap, Cuma Modal 3 Cara Ini!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Sabtu, 25 Desember 2021 | 10:30 WIB
Ilustrasi bruntusan di dahi (Beautifyyourbeauty)

2. Pakai skincare dengan kandungan Benzoyl Peroxyde dan Asam Salisilat

Melansir NOVA.Id, cara menghilangkan bruntusan yang bisa kita lakukan adalah dengan menggunakan skincare yang memiliki kandungan benzoyl peroxyde dan asam salisilat.

Dua bahan tersebut dipercaya ampuh untuk menghilangkan bruntusan, lho!

Baca Juga: Jerawatan Tapi Malas Pakai Skincare? Cukup Lakukan 3 Langkah Ini!

3. Melakukan eksfoliasi

Eksfoliasi merupakan rutinitas skincare mingguan yang manfaat utamanya untuk mengangkat sel kulit mati di wajah.

Saat melakukan eksfoliasi, kita bisa mencoba skincare yang mengandung bahan AHA dan BHA.

Kedua bahan ini nantinya akan mengangkat sel kulit mati secara perlahan dan bisa bikin area di dahi jadi lebih mulus, deh!

(*)

Baca Juga: Jerawat di Pipi Susah Hilang? Gini Lho Cara Tepat Mengatasinya!