Jangan Patah Semangat, Ingat 5 Hal Ini Saat Mengalami Kegagalan!

By Salsabila Putri Pertiwi, Sabtu, 25 Desember 2021 | 21:20 WIB
Ilustrasi mengejar mimpi (foto : MBC)

Bisa Mencoba Lagi

Apakah satu kegagalan berarti kesempatan kita sudah benar-benar habis?

Belum tentu lho, girls!

Akan selalu ada kesempatan bagi kita untuk mencoba lagi, bahkan meski harus memakan waktu yang lama atau dalam bentuk yang lain.

Baca Juga: Yuk Lakuin 3 Tips Jitu Biar Olahraga Berhasil Tanpa Takut Gagal!

 

Indikator Kesuksesan Berbeda-Beda

Kita mungkin merasa gagal, tapi siapa tahu orang lain memandang kita telah berhasil, kan?

Kesuksesan adalah sesuatu yang subyektif dan enggak seharusnya kita selalu mengukur arti sukses dari definisi orang lain.

Lagi pula enggak mungkin rasanya kita dapat memukau semua orang, jadi kalau ada yang enggak puas dengan hasil yang kita lakukan, mungkin hal itu memang bukan untuk mereka.

Baca Juga: Waduh! 5 Zodiak Ini Paling Susah Jadi Orang Sukses! Penyebabnya Apa?