3 Minuman ini Bisa Mengisi Ion Tubuh yang Hilang Saat Puasa, Lho!

By Monika Perangin, Jumat, 4 Maret 2022 | 13:45 WIB
Ilustrasi tubuh lemas selama puasa (dailymail.co.uk)

Jadi enggak heran, saat bulan puasa air kelapa menjadi salah satu minuman favorit untuk berbuka puasa.

Susu sapi

ilustrasi minum susu

Selanjutnya ada susu sapi yang juga mengandung elektrolit atau ion yang bagus untuk tubuh.

Dalam penelitian, susu sapi mengandung kalsium, natrium, dan kalium. Selain itu, juga ada kandungan kombinasi karbohidrat dan protein yang sehat lho.

Baca Juga: 5 Model Tunik Merah Maroon Buat Gaya Lebaran yang Kece dan Stunning!

Jus semangka

Jus semangka

Punya kandungan air yang segar dan rasanya yang nikmat, jus semangka juga bisa mengembalikan ion tubuh kita yang hilang.

Jus semangka mengandung elektrolit seperti kalsium, kalium, magnesium, dan fosfor.

Selain itu, ada kandungan L-citrulline dan asam amino yang bisa meningkatkan transportasi oksigen sehingga otak jadi lebih sehat.

 Baca Juga: Gampang Bikin Haus, 4 Minuman Ini Sebaiknya Enggak Diminum Saat Sahur!

(*)