Diperkaya dengan kandungan salicylic acid yang bisa mencegah tumbuhnya jerawat, rosebay willowherb yang akan mengurangi kemerahan pada kulit.
Ada juga witch hazel dan zinc gluconate yang mampu mengontrol produksi sebum pada kulit kita.
Ternyata pelembap ini udah dilengkapi sama kandungan SPF 15 yang akan melindungi kulit kita dari sinar matahari, lho!
Wardah Witch Hazel Purifying Moisturizer Gel
Harga: Rp. 21.000
Baca Juga: Rawat Kulit Biar Kinclong Selama Puasa, Pakai 5 Skincare Malam Ini!
Memiliki kandungan ekstrak witch hazel yang akan membantu melembapkan sekaligus meringkas pori-pori kulit.
Ada kombinasi Provitamin B5 dan humectant-emollient agent yang bikin proses hidrasi kulit berjalan optimal.
Kandungan vitamin E bakal membantu melindungi kulit dari radikal bebas.
La Tulipe Acne Care Gel