Rekomendasi 5 Minuman Kekinian yang Segar Untuk Buka Puasa Ramadan

By Monika Perangin, Rabu, 6 April 2022 | 17:10 WIB
thai tea (delish.com)

CewekBanget.ID - Buka puasa dengan minuman kekinian yang segar dan manis akan melepaskan seluruh dahaga kita.

Setelah menahan rasa haus selama seharian penuh, berbuka dengan minuman kekinian bisa jadi pilihan yang sempurna.

Mulai dari boba, kopi, hingga minuman segar lainnya jadi pilihan kita saat berbuka puasa nanti.

Nah, CewekBanget.ID akan merekomendasikan beberapa minuman kekinian sehar yang cocok untuk buka puasa Ramadan! #PowerUpRamadan

Thai tea

Thai tea

Minuman pertama yang cocok banget untuk buka puasa adalah Thai tea.

Teh khas Thailand yang berbuat dari teh hitam, susu kental manis, dan es ini akan terasa segar di tenggorokan kita setelah diminum.

Enggak herab, Thai tea masih jadi minuman favorit untuk berbuka puasa.

Baca Juga: Siap-Siap Dapat THR, Gini Tips Mengelolanya Agar Enggak Segera Ludes!

Es capcin

capcin