Masih Terngiang, Tahun Lalu 4 Idol Korea Ini Mengucapkan Selamat Lebaran!

By Monika Perangin, Selasa, 3 Mei 2022 | 14:00 WIB
Haechan NCT ()

CewekBanget.ID - Idol Korea selalu saja jadi pusat perhatian kita dalam momen apapun termasuk hari raya Idul Fitri atau lebaran.

Sebagai tanda saling menghormati hari raya, bahkan ada beberapa idol Korea yang memberikan ucapan selamat lebaran, lho.

Momen ucapan selamat lebaran dari para idol Korea ini selalu saja berhasil bikin kita jadi gemas dan semangat.

Nah, CewekBanget akan kembali mengingatkan momen saat para idol memberikan ucapan selamat lebaran pada tahun lalu.

Penasaran siapa saja idolnya? yuk simak di sini!

Dita Karang Secret Number

Dita Karang

Memberi Secret Number asal Indonesia yaitu Dita karang, pada tahun lalu membuat video ucapan selamat lebaran untuk warga Indonesia yang merayakan, lho.

Dita karang yang saat itu menjadi brand ambassador NACIFIC berhasil bikin banyak mata tertuju dengan ucapannya, lho.

Ini dia video ucapan Dita Karang!

Baca Juga: Modis Abis, Yuk Lihat Fashion Para Seleb Saat Rayakan Hari Lebaran!

ENHYPEN 

ENHYPEN

Selanjutnya ada ENHYPEN yang juga ikut membuat video ucapan selamat lebaran pada tahun 2021 lalu.

ENHYPEN melalui kanal Youtube KBS World Arab berkesempatan untuk menyapa penggemarnya.

Video ENHYPEN memberi ucapan selamat Idul Fitri ini bahkan diunggah ulang di akun Twitter @ENHYPEN_ID.

Penasaran seperti apa? 

Haechan NCT

haechan 'NCT'

Nah, berikutnya ada member NCT yaitu Haechan yang diminta penggemarnya untuk mengucapkan selamat Idul Fitri.

Yang paling spesial adalah Haechan NCT mengucapkannya menggunakan bahasa Indonesia, lho!

Baca Juga: Rayakan Lebaran Bersama, Fuji An dan Keluarga Kompak Pakai Outfit Warna Lembut

ITZY

Itzy

Bukan cuma Haechan NCT saja, ITZY juga memberikan ucapan selamat Idul Fitri dengan menggunakan bahasa Indonesia, lho.

Wah, sepertinya banyak idol Korea yang semakin lama jadi semakin melokal ya!

 Baca Juga: Shenina Cinnamon Tampil Manis Saat Lebaran Pakai Outfit Kuning

 (*)