Berpotensi Masuk ke Indonesia, Apa Sebenarnya Penyakit Cacar Monyet?

By Monika Perangin, Selasa, 24 Mei 2022 | 13:20 WIB
ilustrasi sakit cacar (nationalgeographic.grid.id)

Cara pertama adalah kita harus menerapkan hidup sehat, menghindari kontak langsung dengan tikus atau primata, dan menghindari kontak fisik dengan orang yang terinfeksi.

Selain itu, kita juga dilarang makan dahing hewan yang diburu atau hewan buas dan terapkan protokol kesehatan.

Penyebaran di Indonesia

Isu mengenai cacar monyet yang berpotensi masuk ke Indonesia terus saja jadi bahan pembicaraan.

Namun Kemkes membeberkan bahwa belum ditemukan kasus cacar monyet di Indonesia.

Meskipun begitu, hal tersebut enggak menutup kemungkinan akan ada risiko penyebaran cacar monyet di Indonesia.

Hal ini karena penyebaran cacar monyet dari manusia ke manusia lainnya adalah sangat mungkin.

Untuk itu, Kemkes meminta untuk tetap waspada dengan segala kemungkinan yang akan terjadi.

(*)