Yuk Detoks Ginjal dengan 4 Minuman Alami yang Menyehatkan Ini!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Jumat, 22 Juli 2022 | 07:05 WIB
cuka apel (athina984.gr)

Ini membantu membuat seseorang merasa segar.

Hal ini secara alami sedikit manis dan enggak memiliki kalori sama sekali.

Selain itu, ia memmiliki elektrolit yang membantu fungsi ginjal yang lebih baik.

Pastikan kita minum dua buah kelapa dalam sehari agar tetap sehat dan menjaga agar ginjal tetap berfungsi dengan baik.

3. Jus lemon

Jus lemon atau air lemon bersifat asam yang membantu meningkatkan kadar sitrat dalam urin.

Ini juga mencegah pembentukan batu ginjal sehingga membuatnya sehat.

Baca Juga: Kenali 4 Penyebab Kuku Kaki Menghitam. Berhubungan dengan Jantung?

Seseorang harus minum segelas air dengan air lemon untuk mendetoks ginjal dan seluruh tubuh.

4. Smoothie nanas

Nanas diperkaya dengan nutrisi dan mineral yang diperlukan.

Ini kaya akan antioksidan dan phytonutrisi, yang dikenal sebagai bromelain.