Resep Kue Ikan Bungeoppang atau Taiyaki, Jajanan Unik yang Enak!

By Tiara Harum Pramesti, Kamis, 17 November 2022 | 14:55 WIB
bungeoppang atau taiyaki (freepik)

1 sdt baking powder

Margarin secukupnya

Topping selai kacang merah  

Alat khusus

Alat panggang cetak bentuk ikan

Langkah membuat bungeoppang

1. Siapkan wadah untuk mencampur bahan. Pecahkan dua butir telur ke dalam wadah. 

2. Campurkan susu ke dalam telur. 

3. Bumbui dengan gula dan sedikit garam lalu kocok merata. 

4. Setelah tercampur rata, ayak tepung terigu dan campurkan sedikit demi sedikit ke adonan telur. 

5. Aduk adonan sampai merata dan pastikan enggak ada yang menggumpal. 

Baca Juga: Gampang, Yuk Coba Bikin Sendiri Jajanan Bola Ubi Kopong di Rumah!