Tahukah Kamu, Ternyata Ini 7 Manfaat Minum Kombucha Untuk Tubuh

By Dok Grid, Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:01 WIB
Minuman Kombucha (Gettyimages via goodhousekeeping.com)

Baca Juga: 3 Makanan dan Minuman yang Menyebabkan Bibir Jadi Hitam, Segera Jauhi 

Bagus untuk kesehatan jantung dan ginjal

Untuk jantung, kombucha bisa mengontrol kolestrol, salah satu penyebab penyakit jantung, nih.

FYI, ketika jantung kita sehat, kita juga terhindar dari beragam penyakit mematikan lainnya, seperti stroke dan gagal jantung!

Selain itu, kombucha juga bisa mendetoks tubuh, sehingga bagus untuk ginjal kita.

Kapan waktu terbaik untuk minum kombucha?

Walaupun sehat dan baik untuk tubuh, tapi apapun yang berlebihan tentu enggak bakalan bagus untuk kesehatan kita, ya.

Sebenarnya kombucha sendiri bisa kita minum kapanpun yang kita inginkan.

Misalnya saat perut kosong untuk membantu pergerakan pencernaan, sehingga bisa membantu kita yang konstipasi.

Kita juga bisa minum kombucha sebelum makan untuk membuat perut kenyang lebih cepat, sehingga makan enggak berlebihan dan bisa menjaga berat badan.

Bisa juga diminum setelah makan untuk membantu pencernaan.

Bahkan, kombucha juga bisa kita minum benar-benar kapanpun yang kita inginkan untuk mendapatkan manfaat kesehatannya.

Namun, pastikan kita batasi minum kombucha hanya sampai 3 gelas dalam sehari, ya!

Baca Juga: Cara Buat Minuman Viral Cracking Drink yang Unik dan Menyegarkan 

(*)