Jangan Buang Sisa Sabun Batangan! Bisa Dimanfaatkan Buat 4 Hal Ini

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Jumat, 6 Oktober 2023 | 12:05 WIB
Ilustrasi sisa sabun batangan (Tripadvisor)

Oleskan sabun kering di atas gigi ritsleting untuk membuat ritsleting meluncur lebih mudah.

4. Memperbaiki laci lengket dan pintu geser

Pernah enggak laci atau pintu di rumah susah buat dibuka?

Saat laci atau pintu geser enggak dapat dibuka dengan lancar, sabun batangan bisa jadi solusinya nih, girls.

Caranya cukup mudah, kok!

Kita tinggal gosok sabun batangan di tepi laci atau di rel pintu agar semuanya dapat meluncur dengan mudah.

(*)

Baca Juga: 5 Tips Memilih Sabun Mandi yang Pas Sesuai Jenis Kulit. Jangan Asal!