Nah, jika siap untuk mencobanya, kita cuma membutuhkan jepitan jemuran!
Arti Posisi Menjepit Telinga bagi Kesehatan
Melansir davidwolfe.com melalui Sajian Sedap, perhatikan titik jepit telinga berikut ini:
1. Bagian atas telinga
Pertama, yakni bagian atas telinga.
Bagian atas telinga ini terhubung ke bagian punggung dan bahu.
Jika kita merasa enggak nyaman di dua daerah itu, jepit telinga di bagian tersebut selama sekitar 60 detik.
Ulangi selama beberapa menit.
Kita bisa menggunakannya sepanjang hari untuk hasil terbaik.
2. Bagian atas kurva telinga
Baca Juga: Terungkap 7 Bagian Tubuh Paling Kotor. Bukan Wajah dan Tangan!
Sedikit di bawah bagian sebelumnya, adalah tempat yang terhubung dengan semua organ dalam.