7 Tren Potongan Rambut 2024 Buat yang Mau Ganti Penampilan. Kece!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Rabu, 20 Desember 2023 | 11:31 WIB
Tren potongan rambut 2024 (Getty Images)

Para ahli memperkirakan potongan rambut pendek dengan poni keriting akan menjadi pilihan bagi kita yang pengin menyegarkan penampilan sepenuhnya.

Eyelash Bangs

Tren potongan rambut 2024

Poni yang panjangnya menyentuh bulu mata juga akan menjadi tren tahun depan.

Kesan poni yang udah kepanjangan ini ternyata bakal kelihatan kece kalau di-stylih dengan tepat!

Polished Shag

Tren potongan rambut 2024

Anggap saja ini adalah saudara bougie dari bob shaggy yang menjadi tren di tahun 2023.

Potongan rambut ini cocok banget buat yang bosen sama potongan bob atau shag dasar dan ingin meningkatkannya.

Lapisan yang lebih panjang dan lurus membuatnya lebih halus daripada model rambut rata-rata, sedangkan bentuk botol dan ujung yang terbalik membuatnya lebih menarik daripada model bob biasa.

Kesederhanaan potongan ini membuatnya mudah untuk ditata dan dirawat.

Baca Juga: Penunjang Outfit, Ini 5 Jenis Aksesori yang Jadi Tren Fashion 2024

(*)

Baca Juga: 5 Model Tas yang akan Ngetren di Tahun 2024. Penunjang Outfit!