5 Bahan Alami untuk Memutihkan Kulit Kaki. Enggak Minder, Makin Pede!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Rabu, 3 April 2024 | 21:00 WIB
Ilustrasi kulit kaki (via International Hyperhidrosis Society)

Campurkan jus lemon dengan sedikit gula pasir untuk membuat scrub alami.

Gosokkan scrub ini secara lembut ke kulit kaki selama beberapa menit sebelum dibilas dengan air hangat.

Lakukan ini secara teratur untuk hasil yang lebih baik, ya!

5. Kunyit

Kunyit memiliki sifat antiinflamasi dan antimikroba yang baik untuk kulit.

Selain itu, kunyit juga dapat membantu menyamarkan noda dan meratakan warna kulit.

Caranya: campurkan bubuk kunyit dengan sedikit susu atau air hingga membentuk pasta.

Oleskan pasta ini ke kulit kaki dan biarkan selama 15-20 menit sebelum dibilas dengan air hangat.

Hindari meninggalkan pasta kunyit di kulit terlalu lama karena dapat menyebabkan kulit kaki kita malah berubah warna menjadi kuning kayak kunyit!

(*)

Baca Juga: Kulit Kaki Auto Halus dan Lembut Pakai Minyak Zaitun. Gini Caranya!