Lakukan 7 Hal Ini Tiap Hari Selama Satu Menit untuk Jadi Diri Terbaik

By Marcella Oktania, Rabu, 17 April 2024 | 08:00 WIB
Ilustrasi cewek bahagia (Freepik)

Sebelum tidur, sisihkan waktu 1 menit aja untuk buat jadwal apa yang harus kita lakukan keesokan harinya.

Sibuk atau enggaknya kita enggak penting, tapi membuat jadwal itu penting untuk membuat produktivitas lebih baik, manajemen waktu yang baik, dan bisa mengurangi perasaan khawatir.

Hidup kita bakal jadi lebih baik dan nyaman, deh.

6. Cek nominal uang di bank tiap hari

Kesannya konyol, tapi ini berguna banget untuk kita yang lagi belajar untuk mengontrol keuangan dengan baik.

Dengan mengecek nominal uang di bank tiap hari, kita jadi tahu dan sadar tentang seberapa banyak uang yang kita punya.

Akan jauh lebih baik lagi kalau diikuti dengan kebiasaan mencatat pengeluaran dan pemasukan setiap harinya, supaya kita bisa tahu cara kita mengelola keuangan.

7. Bersyukur

Last but not least, jangan lupa bersyukur!

Gampang banget merasa buruk, gagal, dan jatuh dalam satu hari yang berat, tapi ketika kita bersyukur, kita bakal merasa lebih bahagia dan puas pada kehidupan sendiri.

Bersyukur juga sangat banyak manfaatnya, terutama untuk kesehatan fisik, mental, dan emosi kita.

Ini juga bisa mengurangi agresi, membuat tidur lebih nyenyak, dan membuat kekuatan mental kita jadi lebih baik.

Kita cukup meluangkan waktu 1 menit aja setiap harinya untuk bersyukur, entah secara tertulis atau diucapkan.

Baca Juga: 5 Cara Mencintai Diri Sendiri yang Biasanya Dilakukan ke Pacar

(*)