3 Syarat Air Minum Layak untuk Kita Konsumsi Bukan Cuma Asal Bening

By Indah Permata Sari, Sabtu, 11 Mei 2024 | 15:40 WIB
Ilustrasi minum air putih (Freepik via Indian Express)

R&D Center milik Coway, hasil kolaborasi dengan Seoul National University, juga merupakan laboratorium pengujian yang diakui oleh WQA.

Dengan jumlah peneliti terbanyak di asia, sebanyak lebih dari 20.000 sampel air dari 40 negara telah diteliti untuk mengembangkan filter water purifier yang sesuai dengan semua jenis air.

3. Syarat kimia

Air minum harus mengandung zat tertentu yang dibutuhkan.

Misalnya harus ada zat besi, mangan, dan klorida.

Tantu jumlah kandungan zatnya harus ada dalam jumlah tertentu ya.

Enggak boleh kekurangan atau kelebihan karena nantinya justru menyebabkan ketidakseimbangan.

Baca Juga: Harus Tahu! Bolehkah Minum Air Putih yang Sudah Lama Didiamkan?

(*)