7 Film Horor Klasik yang Laris di Box Office ini Masih Seru Buat Ditonton

By Astri Soeparyono, Kamis, 6 Juli 2017 | 07:51 WIB
7 Film Horor yang Laris di Box Office (Astri Soeparyono)

Hal ini menandai penghasilan terbesar kedua setelah Star Wars: The Phantom Menace.

 

(Baca juga: Ngeri Banget! 9 Kisah Horor Seleb Korea Ketemu Hantu)

Jaws merupakan film horor paling menakutkan yang dirilis pada 1975.

Di sutradarai oleh Steven Spielberg, film ini sebenarnya diadaptasi dari novel berjudul sama yang ditulis oleh Peter Benchley.

Jaws sukses memecah fenomena blockbuster dengan memperoleh pendapatan USD470 juta dari seluruh dunia.   

(Baca juga: 5 Film Horor Ini Dilarang Tayang Karena Terlalu Mengerikan)

Saat kamu berpikiri tentang film horor klasik, The Exorcist bisa jadi yang terlintas dipikiran kamu.

Film yang diadaptasi dari novel karangan William Blatty.

Film yang dirilis pada 1973 ini disutradarai oleh William Friedkin.