7 tanda long distance harus berakhir

By , Rabu, 15 Juni 2011 | 16:00 WIB
7 tanda long distance harus berakhir (cewekbanget)

Akhir-akhir ini dia doyan banget keluar. Pas ditanya sama siapa, jawabannya, "Kamu enggak kenal, kok." Dia juga kelihatan malas, tuh, mengenalkan 'teman-teman' barunya ke kita. Teman atau 'teman', ya?

"Aku mau pulang, belajar, besok ada tes." Eh, ternyata temannya cerita dia pergi jalan-jalan. Bukan cuma itu, akhir-akhir ini dia sering banget ke-gap bohong ke kita.

Kalau sang pacar menunjukkan tujuh tanda di atas, coba deh ajak dia ngomong baik-baik. Kasih kesempatan dia buat menjelaskan kelakuannya yang agak 'aneh' belakangan ini. Siapa tahu masalahnya masih bisa diselesaikan baik-baik. Kalau sudah diomongin baik-baik dia enggak berubah juga? Mungkin  sudah saatnya untuk berhenti . Buat apa dijalani kalau hati dia sudah enggak di situ? You deserve much... much... better!

ruth