Bete sih. Tapi Coba Lakukan 4 Langkah Menghadapi Gosip Buruk di Sekolah Ini

By Marti, Kamis, 3 Agustus 2017 | 01:00 WIB
Pedih Rasanya Ketika Curhat ke Teman, Tapi Malah Dijadikan Bahan Gosip ke Orang Lain (Marti)

Perlahan-lahan mereka akan berubah dan dekat dengan kita lagi.

Coba dekati dan yakinkan sahabat kita.

Mereka yang lebih mengerti siapa kita sebenarnya.

Gosip yang mempengaruhi sahabat akan memperburuk keadaan karena kita merasa sendiri.

Kita bisa curhat ke mereka dan minta bantuan agar mencari tahu atau meluruskan citra buruk akibat gosip.

(Baca juga: Teman Backstabber Alias Tukang Nusuk dari Belakang? Giniin Aja)

Daripada mempengaruhi aktivitas belajar, coba lebih sabar dan cuek dengan sekitar.

Kalau orang-orang menjauhi kita tenang saja.

Kita bisa lebih fokus mengejar nilai tanpa hambatan apapun.

Enggak perlu takut atau terlalu memikirkan perkataan orang lain.