3 Brand Lipstick Selebriti dan Beauty Blogger Muda Indonesia, yang Enggak Kalah Seru Buat di Koleksi

By Sekar, Kamis, 4 Januari 2018 | 11:15 WIB
ini dia brand makeup para seleb dan beauty blogger muda Indonesia... (foto: dok. @valerieethomas) (Sekar)

Bisa dibilang, menjamurnya bisnis produk kecantikan seperti yang kini menjadi tren di Indonesia, terinspirasi dari Kylie Lip Kit yang dikeluarkan oleh yang juga menjadi ikon kecantikan bagi cewek-cewek remaja saat ini.

Enggak heran, hal ini turut menginspirasi para muda dan Indonesia yang enggak mau ketinggalan mengeluarkan brand lipstick mereka sendiri.

Nah, berikut sederet para selebriti dan beauty blogger yang membuat brand lipstick yang seru buat kita jadikan. Ini dia…

(Baca juga: 6 langkah makeup natural dan flawless ala Lee Joo Yeon)

Yup! Aurel mengeluarkan produk lip cream-nya, '' pada pertengahan 2016 lalu. Koleksi pertamanya ini, menghadirkan 6 pilihan warna berbeda yang bisa kita sesuaikan dengan dan acara yang akan kita hadiri.

Teksturnya yang creamy namun memberikan hasil akhir yang matte, tetap terasa lembap saat kita aplikasikan. Karena, mengandung vitamin E yang menjaga bibir kita enggak bakalan, girls.

Selain itu, aplikatornya terasa nyaman saat kita pulaskan pada bibir. Harganya pun cukup yaitu Rp98.000, kita sudah bisa mendapatkan lip cream cantik ini tanpa harus menguras uang kita, hi-hi-hi…

(Baca juga: dapatkan krim malam di bawah RP 60 ribu untuk kulit mulus seperti Joy 'Red Velvet')

Enggak mau ketinggalan, Valerie mengeluarkan produk lip cream-nya awal tahun ini.  Hadir dengan warna yang kekinian, yaitu Louisa, Resme, Ivone, Marrie Lou, Dulce Maria dan Emma, seperti warna cokelat, hingga gradasi warna merah muda ke gelap yang memiliki tekstur matte pada hasil akhirnya.

Enggak heran, lip cream ini instan menarik perhatian para cewekuntuk memilikinya. Apalagi dengan harga yang ditawarkan, yaitu Rp99.000, kita bisa membeli produk Val pada yang ditujukan pada instagram @val.valeriethomas

(Baca juga: 4 jkrim malam lokal supaya wajah flawless)

Beauty blogger yang satu ini emang selalu menginspirasi. Kecintaannya dengan dunia membawa Lizzie Parra untuk turut mengeluarkan lipstick dengan tekstur lip coat.

Saat memulaskannya pada bibir, kita akan merasakan sensasi yang berbeda dengan tekstur creamy-nya yang lain dari lip cream biasa yang sedang di gandrungi saat ini.

Dan ternyata saat launching lip coat BLP Beauty untuk pertama kalinya, yang menyuguhkan 8 warna super menggemaskan, mulai dari warna-warna lembut ala warna bibir hingga yang semuanya mudah buat kita terapkan dikeseharian, membuatnya langsung  habis dalam hitungan menit pada website-nya. Salut!

(Baca juga: cara menyimpan brush makeup yang enggak cepat rusak dan tahan lama)

Brand lip and yang launching pada awal tahun 2016 ini identik dengan koleksi warna-warna hangat seperti gradasi warna nude kecokelatan hingga nude kemerahan yang bertekstur matte. Alasan memilih warna sebagai ciri khasnya adalah warna yang sering digunakan para cewek untuk keseharian. yang cukup ringan dan enggak lengket di bibir membuat kita nyaman saat memakainya. Juga warna yang dihasilkannya pun cukup pekat hanya dalam satu kali pulas aja. Enggak hanya itu, kandungan didalamnya terdapat E, C, antioksidan, dan UV protection, girls. Lengkap, ya!  Koleksi terbarunya yang dengan beauty blogger Indonesia seperti Safiyya Hellua dengan akun instagram-nya @thelipstickmafiaaa, menawarkan multi fungsi dari lip cream Rollover Reaction yang dapat digunakan sebagai pemulas dan mata. Harga yang ditawarkan yaitu Rp120.000. Praktis buat dibawa, simpel buat diaplikasikan dan tentu bikin kita makin !

https://www.instagram.com/rollover.reaction/

Jadi makin bangga dan cinta sama kosmetik buatan , ya, girls! Yuk, beli, hi-hi-hi… (Baca juga: skincare ala aktris remaja Korea, Kim So Hyun, Kim Yoo Jung dan Kim Sae Ron)