Kita memang enggak bisa memaksa semua orang untuk menyukai apa yang kita sukai. Tapi sebagai teman yang baik, sekalipun bukan kesukaannya, dia pasti bisa mendukung kita, bukannya selalu mencibir dan sinis.
Persahabatan memang enggak mengenal materi. Tapi kalau dia udah mulai sering melakukannya dengan sengaja dan bikin kita enggak nyaman, enggak menutup kemungkinan kita udah terjebak di toxic friendship.
Kalau pengin si teman mengerti, kita bisa meminta dia membayar hutangnya sambil bilang kalau kita memang sedang butuh. Teman yang baik pasti paham dengan kondisi kita.
(Baca juga: 5 Cara Menghadapi Teman yang Terlalu Kepo dengan Urusan Kita)
Wah, yang ini sih udah parah banget girls. Apalagi kalau kita sampai tahu, kebayang kan sakit hatinya gimana? Teman yang sesungguhnya, pasti bakal mau mengkritik di depan kita kok, enggak perlu harus melalui perantara orang lain dan malah bikin image buruk kita menyebar.