4 Seleb Korea ini Mengaku Depresi Karena Peran Mereka di Drama. Kenapa Ya?

By Kinanti Nuke Mahardini, Senin, 22 Januari 2018 | 04:14 WIB
foto: koreaboo.com (Kinanti Nuke Mahardini)

Ia depresi karena tidak dapat tidur dengan teratur, beritirahat dengan baik, emosinya pun naik dan turun sehingga ia merasa stres dengan masalah yang menimpanya setelah berperan sebagai Jang TAe San di drama Two Weeks.

Beruntungnya, ia puas dengan aktingnya di drama Two Weeks ini.

(Baca juga: 8 Sosok Hantu Fenomenal di Drama Korea. Mana yang Paling Bikin Merinding?)

Lee Sung Kyung

Lee Sung Kyung mengakui bahwa ia mengalami depresi setelah berperan di drama Weightlifting Fairy Kim Bok Joo.

Ia depresi karena berat badannya yang terlihat tidak proposional dan kulitnya menjadi hitam dan kusam. Penampilannya tersebut membuat ia depresi.