3 DIY Sederhana Untuk Menghilangkan Serangga di Rumah, Bisa Dicoba!

By Indah Permata Sari, Kamis, 25 Januari 2018 | 12:20 WIB
(Indah Permata Sari)

Kamu kesal kalau di rumah suka melihat serangga seperti kecoa, semut dan nyamuk? Ternyata ada cara sederhana namun ampuh untuk ngusir serangga-serangga tersebut lho!

Dilansir dari laman Brightside.me, ini dia 3 cara untuk menghilangkan serangga di rumah, bisa dicoba!

1. Potong bawang

2. Aduk bawang dengan baking soda

3. Ketika kita melihat kecoa muncul, bisa tabur campuran bawang dan baking soda ke tempat tersebut karena kemungkinan itu lah jalan keluar masuknya kecoa. Setelah itu kecoa enggak akan muncul lagi deh!

Ambil tepung jagung di mana sering muncul semut, lokasinya pasti dekat dengan tempat kita menyimpan makanan. Nantinya, semut-semut tersebut akan membawa tepung jagung tersebut bukannya mengerubuti makanan kita.

Karena aroma tepung jagung lebih menggoda bagi semut.

1. Tuang minyak ke spons yang bersih

2. taruh spon tersebut di kaleng, dan tutup selama 24 jam

Buka kalengnya, dan biarkan baunya mengisi ruangan di rumah kita. Dan nyamuk benci dengan aroma ini.