Pilih Park Bo Gum, Park Seo Joon, atau 5 Aktor Cowok Korea dengan Nama Marga ‘Park’ Lainnya?

By Indah Permata Sari, Rabu, 28 Februari 2018 | 07:46 WIB
(Indah Permata Sari)

(Baca juga :)

Mungkin banyak yang belum tahu aktor ini. Tapi sejak kemunculannya dalam drama Prison Playbook, namanya kini jadi terkenal lagi karena kesuksesan dari drama tersebut.

Ada yang masih ingat Park Ji Bin? Dia adalah tokoh yang memerankan adiknya Geum Jan Di di drama Boys Before Flowers lho! Kini Park Ji Bin sudah beranjak dewasa, dan fyi dia sudah menjalani wajib militer lho. Keren!

Namanya memang masih terbilang baru di dunia entertainment Korea. Namun perannya di drama The King in Love, cukup menarik perhatian masyarakat lho.