14 Seleb Kpop yang Mengalami Insiden Mengerikan di Bandara

By Indah Permata Sari, Rabu, 23 Mei 2018 | 04:45 WIB
foto : koreaboo.com (Indah Permata Sari)

Popularitas idol Kpop yang sangat besar, membuat fans sangat ingin melihat idol mereka dari dekat. Moment yang paling fans tunggu adalah ketika idol Kpop berada di bandara, karena bagi fans luar negri, itu adalah sebagai sambutan dari mereka buat idol tersebut.

Namun terkadang suasana jadi enggak terkendali, dan banyak fans yang ngalamin insiden di bandara karena ramainya fans yang menanti mereka.

Dilansir dari laman , ini dia 14 idol Kpop yang ngalamin insiden di bandara. Sayang banget!

Taeyon dan Hyoyeon datang ke Jakarta, Indonesia, untuk Asian Games 2018 Countdown pada tahun 2017 lalu. Enggak disangka, banyak fans yang menanti Taeyeon dan ketika itu enggak ada bodyguard yang menjaga Taeyon.

Taeyeon sampai terjatuh karena situasi yang sangat enggak terkendali akibat dorongan fans yang sangat ingin dekat dengan Taeyeon.

Kalau siatuasi Taemin adalah ketika security bandara menghentikan Taemin yang pengin meninggalkan bandara akibat keramaian yang disebabkan oleh fans Taemin.

Namun beberapa fans mengklaim kalau security tersebut mengatakan kalau Taemin seharusnya memasuki gate yang berbeda sehingga mencegah Taemin untuk lewat.

Fans yang ramai menunggu Wanna One di bandara Incheon ketika mereka akan pergi ke Music Bank Chili, menyebabkan sliding glass door terlepas dari tempat yang seharusnya.

Pernah juga ketika Wanna One yang akan pergi ke 2017 KCON LA, dan di sana fans sangat penuh hingga Wanna One harus masuk lewat gerbang VIP.

Saat Wanna One tiba di Thailand juga kondisi sempat enggak terkendali.

Ada beberapa member yang masih terjebak di kerumunan, namun manager berhasil mengeluarkan mereka.

(Baca juga : )

Di tahun 2017, tiga grup ini menuju LA untuk KCON LA. Dan ketika mereka sampai di LAX Airport, GOT7 dikerumuni fans hingga mereka sulit bergerak.

Doyoung ‘NCT’ juga terdorong oleh kerumunan.

Wanna One pun ngalamin hal yang sama...

Di tahun 2017, ketika TVXQ menuju Jepang dan kerusuhan muncul di Gimpo Airport.

Fasilitas di bandara sampai rusak

Ini juga pengalaman VIXX ketika menuju Musik Bank di Chili.

Member juga kesulitan untuk masuk ke van mereka

Leader INFINITE ini juga ngalamin hal yang sama di bandara.

Bahkan ada fans yang mencoba masuk ke mobil! Namun manajer mengetahui hal ini dan mencegah fans tersebut masuk ke mobil.

Ketika BEAST akan konser di Hong Kong, fans sangat ramai di airport. Bahkan ketika BEAST sudah meninggalkan bandara, salah satu bodyguard pingsan diduga karena terdesak dan saat itu cuaca di Hong Kong sangat panas.

Pada 16 April 2017, V berlari dari kejaran fans yang datang. V dan manajernya pun berlari dan kalau kamu melihat videonya, kamu pasti mengerti kenapa V menghindar dari teriakan fans tersebut.

Syuting Law of the Jungle di Indonesia, Sungjae dan Peniel pun menghadapi banyaknya fans yang menunggu mereka di bandara.

Fans menyentuh wajah, tangan, dada, dan anggota badan mereka lainnya.

Namun meskipun begitu, Sungjae dan Peniel tetap tersenyum setelah insiden itu.

(Baca juga :)

Di tahun 2017, ketika Seungri kembali dari Cina, fans sudah memadati bandara. Fans berlarian untuk memberikan Seungri hadiah yang sudah mereka siapkan.

Jackson sangat populer di Cina, jadi ketika dia di bandara Cina maka enggak heran kalau fans sangat ramai.

TWICE yang datang ke Vietnam di tahun 2017 juga ngalamin insiden di bandara.