(Baca juga : 8 Film Korea yang Bercerita Mengenai Perjuangan Seorang Atlet, Inspiratif!)
Coin Locker Girl (2015)
Kalau di sini, Kim Go Eun berperan sebagai cewek dingin bernama Il Young, yang dibesarkan sejak kecil oleh seorang wanita yang dia sebut sebagai ibu. Ibu yang mengasuhnya ini adalah bos di sebuah grup penagih hutang yang besar, dan Il Young pun jadi tumbuh sebagai remaja yang dingin, jago berkelahi, dan tertutup.
Memories of the Sword (2015)
Di film kolosal ini, Kim Go Eun berperan sebagai Seol Hee, cewek yang dilatih oleh Seol Rang (Jeon Do Yeon), seorang prajurit wanita yang kini sudah buta. Seol Rang mengajarkan Seol Hee cara menggunakan pedang, dan dimaksudkan untuk balas dendam ke Deok Ki (Lee Byung Hun), karena dulu dia berkhianat dan menyebabkan Poong Chun (Bae Soo Bim) meninggal.
The Advocate: A Missing Body (2015)
Kali ini Kim Go Eun menjadi seorang jaksa bernama Jin Sun Mi. Dia bersama dengan pengacara bernama Beyon Ho Sung (Lee Sun Kyun), memecahkan kasus pembunuhan tanpa adanya bukti, bahkan mayatnya pun enggak ada.
(Baca juga : 8 Film Bollywood yang Diadaptasi dari Film Korea, Kamu Sudah Nonton?)
Cheese in the Trap (2016)