5 Jenis Hubungan Pacaran yang Enggak Akan Bertahan Lama! Pernah?

By None, Senin, 27 Agustus 2018 | 14:32 WIB
()

Kenali dulu karakternya, baru nyatakan cinta.

BACA JUGA : Mana yang Benar? Keramas dengan Air Dingin atau Air Hangat?

Berawal dari Patah Hati 

Kita menganggap si dia sebagai pengalih perhatian dari rasa sedih akibat patah hati.

Atau hanya untuk menunjukkan pada mantan pacar, bahwa kita bisa mendapatkan peggantinya dengan cepat.

Hubungan cinta ini potensial gagal karena kebanyakan orang yang baru patah hati, seringkali belum bisa melupakan cinta masa lalunya.

Tunggu beberapa waktu, hingga kita atau dia siap dan telah membuka hati untuk cinta yang baru. 

(Astri Soeparyono)