Enggak hanya untuk atasan, kita bisa menerapkan warna merah pada rok yang kita kenakan sebagai color block. Jadi, padukan bersama atasan serba hitam, ya!

Outfit merah Ayla Dimitri
Baca Juga : Kisah Tragis Cleopatra yang Lindungi Putranya Meski Berujung Kematian
Midi dress dengan detail belahan tinggi yang dipadukan dengan boots hitam dan handbag berwarna merah membuat tampilan Ayla terlihat modis dan feminin!
Outfit merah Ayla Dimitri
Kita juga bisa mengenakan blouse merah dengan celana serta corset belt motif plaid berwarna abu-abu.
Pakailah heels hitam yang haknya enggak terlalu tinggi agar tetap nyaman.
Outfit merah Ayla Dimitri