Sesuai namanya, t-shirt bra super nyaman dipakai dan enggak menekan dada kita.
Walaupun begitu, t-shirt bra bisa membuat dada kita terlihat bulat tanpa tambahan pad yang terlalu banyak!
Baca Juga: Ternyata Tidur Boleh Tetap Pakai Bra Tapi Harus yang Tanpa Kawat
4. Strapless
Strapless bra cocok untuk dada kecil, apa enggak salah?
Jelas enggak, dong! Ini karena strapless bra biasanya bakalan jauh lebih ketat daripada jenis bra pada umumnya karena enggak ada tali penyangga di bagian bahu kita.
Strapless bra yang sesuai dengan ukuran dada kita dan bentuk yang tepat juga bakalan bikin dada kita terlihat lebih naik dan berisi, lho!
5. Underwire bra
Walaupun jenis bra ini adalah bra yang paling enggak nyaman, tapi underwire bra dijamin bakalan bikin dada kita terasa lebih terangkat dan akhirnya terlihat lebih besar.
Enggak mengherankan, ini karena bagian kawat di bagian bawah dada bakalan menopang dada kita dan membuatnya naik!
Baca Juga: Ini 5 Jenis Bra yang Harus Kita Hindari Demi Kesehatan Payudara
6. Lace bra