Scorpio
Sebenarnya, Desember 2018 ini adalah waktu yang tepat biar Scorpio bersenang-senang dan melepas penat, asalkan Scorpio bisa memaafkan orang lain, nih.
Jadi, coba aplikasikan dewy foundation biar kita jadi terlihat lebih terbuka untuk orang lain!
Baca Juga : 5 Zodiak Ini Terkenal dengan Paras Natural yang Menawan Meski Tanpa Makeup Lho!
Sagittarius
Happy birthday Sagittarius? Waktunya kita menyelesaikan semua rencana yang kita sudah buat dari awal tahun dan memulai membuat rencana selanjutnya buat tahun 2019!
Siapkan semua tenaga dan kesenangan dengan memakai eyebrow mascara yang bikin hidup kita jadi lebih gampang!
Capricorn
Waktunya memulai hal baru yang selama ini diimpikan Capricorn, baik itu berkenalan dengan cowok yang selama ini kita kagumi, memaafkan orang lain, masuk ke ekskul baru, belajar hal baru, atau bahkan mencoba fashion style baru!
Biar kita tetap siap mencoba hal-hal yang baru di sepanjang bulan Desember 2018 ini, Capricorn bisa menggunakan cushion foundation yang cepat dan ringkas!
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR