CewekBanget.ID - Vebby Palwinta dikenal dengan gaya fashion hijabnya yang santun dan sederhana.
Vebby Palwinta sering tampil dengan outfit hijab berwarna pastel nan lembut.
Selain mengenakan hijab paris persegi empat, Vebby Palwinta juga sering terlihat mengenakan khimar yang membuat tampilannya semakin terkesan santun.
Buat kita yang pengin tampil dengan outfit hijab santun namun tetap modis, bisa meniru 6 gaya Vebby Palwinta berikut ini nih!
Baca Juga : Kecenya 6 Gaya Casual Putri Hetty Koes Endang, Afifah Yusuf. Kepoin Yuk!
Pergi umrah, Vebby terlihat manis dalam balutan long dress dan khimar berwarna hitam. Wajahnya makin bercahaya!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR