LEO
Selain Aries, Leo juga dikenal sebagai zodiak yang pantang menyerah. Kita yang berzodiak Leo memang punya pendirian kuat dan jarang menyerah hanya karena orang lain enggak setuju dengan kita.
Punya sikap pantang menyerah menjadikan Leo sosok yang enggak suka menumpang keberhasilan orang lain. Kita akan berusaha keras untuk keberhasilan kita sendiri. Keren!
Baca Juga : Ternyata Ini Warna Rambut yang Sesuai dengan Kepribadian Kita!
CAPRICORN
Termasuk zodiak yang selalu belajar dari pengalaman dan berusaha merencanakan segala sesuatu agar semakin berjalan dengan lebih baik. Hal ini karena sifat mereka yang pantang menyerah dan selalu berusaha keras.
Capricorn juga termasuk zodiak yang teliti, lho! Capricorn selalu berusaha memberikan hasil yang terbaik.
Kebanyakan kita yang berzodiak Capricorn lebih banyak menggunakan pikiran daripada mengikuti suara hati.
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR