Cewekbanget.ID – Badminton Asia Championship (BAC) 2019 yang diselenggarakan di Wuhan Sport Center, pada hari Minggu (28/4) ini melaksanakan babak final dan Indonesia berhasil menempatkan satu wakil di final lewat Minions atau Kevin Sanjaya dan Gideon Markus.
Di partai final BAC ini, Minions melawan wakil dari Jepang, Hitoyuki Endo dan Yuta Watanabe untuk nomor ganda putra.
Bukan pemain unggulan, tidak menyangka Minions akan kalah telak dari Endo/Watanabe di final BAC ini.
Baca Juga : Dramatis! ‘Minions’ Berhasil Mengalahkan Lee Yong Dae, Rajanya Ganda Putra!
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR